Kamis, 29 November 2012

Agama - Makna Islam



MAKNA  AGAMA
1.         PENGERTIAN
a)      Dari bahasa    : Keteraturan, Kepatuhan,Tuntunan, Undang-undang, Balasan.
b)      Dalam Islam  : Ad-Diin (Keberhutangan, Kepatuhan, Kebijaksanaan, Kecenderungan Alami)
c)      Dari istilah     : Suatu keparcayaan akan keberadaan suatu kekuatan pengatur supranatural yang menciptakan dan mengendalikan alam semesta.
2.         RUANG LINGKUP
a)      Credial/Credo (Keyakinan) : Kekuata supranatural
b)      Ritual (Peribadatan) : Cara behubungan dengan yang diyakini
c)      Etika-Moral (Sistem Nilai) : Buah dari ritual dengan landasan yang terwujud di masyarakat.
3.         KEBERADAANNYA MENURUT MANUSIA
a)      Psikologi (Sigmund Freud) :  Ketidakmampuan manusia (inter/ekstern)
b)      Kaum Positivistik (Aguste Comte) : Terkait dengan perkembangan sejarah peradaban intelektual manusia (mulai tahap teologi, metafisik, dan posotivistik)
c)      Sosiologi (Emile Durkheim) : Penyatuan keyakinan dan ritual yang berlangsung di institusi.
d)     Agama (M. Iqbal) : Agama ada keyakinan dan dogma dalam menafsirkan alam metafisik, yang beda dengan pendekatan ilmu pengetahuan.
4.         HUBUNGAN MANUSIA DAN AGAMA
·         Merupakan kebutuhan yang alami
·         Merupakan fitrah
5.         FUNGSI AGAMA BAGI MANUSIA
a)      Pembentuk kepercayaan (Pembentuk kebenaran)
b)      Pembentuk sistem peribadatan
c)      Pembentuk sistem kemasyarakatan (Sumber moral)
d)     Fuksi Maknawi
e)      Fungsi Identitas
CATATAN TAMBAHAN
Ø  Kebutuhan manusia menurut Murtadlo Muthtohari ada 2 : Alami (agama, rasa ingin tahu, bermasyarakat) dan Non Alami (keb. Berdasar kebiasaan yang dapat diganti dg yang lain)
Ø  Informasi keagamaan kpd manusia melalui 2 jalur : Wahyu (agama) dan Ilmu pengetahuan
Ø  Mnrt Alexis Carell : Penyimpangan manusia dikarenakan lemahnya nilai keimanan dan dominasi akal serta lemahnya hati.
Ø  Mnrt W. Oscar Lindberg : Penyimpangan manusia terhadap agama disebabkan 2 hal : pandangan politik antar kelompok dan berkembangnya ilmu pengetahuan yang mengagungkan akal.
Ø  Kelemahan manusia ada 2 : sikap yang kadang melebihi sikap Tuhan dan sikap yang memutlakkan sistem Tuhan
Ø  Membentuk sikap konsisten terhadap agama masing-masing : Mengenali, Mengerti, Menghayati, Mengabdi dan membela.
MAKNA ISLAM
1.        PENGERTIAN  ISLAM
a)         Secara bahasa (lughowi) :  Aslamu (bersih dan selamat), Assalam (kedamaian dan keselamatan, menyerahkan diri, kepatuhan), Salima (sejahtera dan selamat)
b)        Secara istilah : Agama yang diturunkan Allah kepada manusia melalui Rasul-Nya yang berisi ajaran bagaimana manusia berhubungan dengan Tuhan,sesama dan dengan alam.

Jadi, Islam adalah ajaran dari Nabi/Rasul sebelum Nabi Muhammad SAW dan mengalami kesempurnaan pada zaman Nabi Muhammad SAW.
(QS.Ali Imran:19 dan al-Maidah :3)

Ø   Beberapa ayat tentang keislaman Rosul-rosul sebelum Nabi Muhammad SAW :
Keislaman Nabi Ibrahim dan Nabi Ya’kub (AL-BAQOROH :132 DAN AL-HAJJ : 78)
Keislaman Nabi Yusuf  (QS:YUSUF :101)                                                     
Keislaman Nabi Musa (QS.YUNUS :84)
Keislaman Nabi Isa (QS.ALI IMRAN :52)
Keislaman Nabi Sulaliman (QS. AN-NAML :30-31)

2.        RUANG LINGKUP ISLAM




Aqidah, Syari’ah, dan Akhlak adalah utuh untuk dapat membentuk kepribadianyang utuh pula (QS.AL-BAQOROH 183,208)
Jadi :
·         Aqidah sebagai landasan
·         Syari’ah sebagai aturan
·         Akhlak merupakan aplikasi
3.        KEBERADAAN AJARAN ISLAM
a)         Kebutuhan pokok dalam hidup dan kehidupan (AT-TAHRIM: 6)
b)        Kesinambungan dan penyempurana agama-agama sebelumnya (AL-MAIDAH: 3)
c)         Sebagai agamam yang sah di sisi Allah SWT (ALI IMRAN: 9)
d)        Agama yang sesuai dengan fitrah (AR-RUUM:30)
e)         Agama yang menghargai perbedaan dan menghilangkan unsur pemaksaan (AL-KAFIRUN:6 DAN AL-BAQOROH : 256)

4.        PERANAN AGAMA
a)         Mengubah masyarakat
b)        Sebagai pembangun
c)         Menyelaraskan dimensi ritual dan sosial
d)        Membangun prinsip kecintaan pada sesama pada dimensi ekonomi dan sosial

5.        KARAKTERISTIK AJARAN ISLAM
a)      Rabbaniyah baik tujuan dan orientasi maupun sumber acuan dan konsep
b)      Insaniyah (manuasiawi)
c)      Universal (Syummul)
d)     Moderat (Wasthiyah)
e)      Memadukan prinsip (tsabat) dan fleksibilitas (murunah)
f)       Realistis (waqi’iyah)
g)      Jelas (Wudhuh)







Tidak ada komentar:

Posting Komentar