Metode yang biasa di pakai dalam pembuatan makalah atau karya tulis ini adalah sebagai berikut :
1. Metode Pustaka
Yaitu
metode yang dilakukan dengan mempelajari dan mengumpulkan data dari
pustaka yang berhubungan dengan alat, baik berupa buku maupun informasi
di internet.
2. Diskusi
Yaitu
mendapatkan data dengan cara bertanya secara langsung kepada PJ
konsultasi dan teman – teman yang mengetahui tentang informasi yang di
perlukan dalam membuat proyek.
3. Eksperimen
Yaitu bercobaan – percobaan yang kami teliti terlebih dahulu, sebelum membuat dan menulis makalah rangkaian ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar